Kamis, 05 Mei 2011

Cara Seting halaman word2007 page setup

Untuk mengatur halaman area kerja Microsoft word versi lama biasanya menggunakan menu file --> page setup kemudian muncul kotak dialog yang berisi pengaturan paper size dan margin.  Pada Microsoft word 2007 untuk mengatur halaman lembar kerja adalah dengan cara sebagai berikut :
  1. Klik page layout
  2. Page setup
  3. Klik tanda panah di pojok kanan bawah (gambar iconnya sangat kecil) pada kotak menu page setup.
  4. Setelah diklik akan muncul kotak dialog page setup, yang isinya :
    • Margin
    • Paper
    • Layout
Lihat gambar berikut ini :
mencari-page-setup-word-2007

Semoga dengan tutorial cara memunculkan page setup pada word 2007 ini dapat membantu anda dalam pengetikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar